Penolakan Klaim Asuransi Jiwa Atas Dasar Tidak Adanya Utmost Good Faith Tertanggung

Riri Lastiar Situmorang

Abstract


Asuransi merupakan produk yang digunakan oleh masyarakat dengan tujuan untuk mengalihkan risiko dari tertanggung kepada penanggung yaitu perusahaan asuransi.  Secara umum asuransi dibedakan menjadi 2 (dua) yaitu asuransi kerugian dan asuransi jiwa. Adapun permasalahan yang secara umum terjadi pada sektor asuransi yaitu penolakan klaim khususnya pada produk asuransi jiwa yang salah satu penyebabnya yaitu tidak terdapat itikad baik oleh tertanggung yang juga merupakan salah satu prinsip dalam asuransi jiwa yaitu utmost good faith. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan memahami hal-hal yang termasuk dalam utmost good faith dalam asuransi jiwa. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan penelitian normatif dengan pengumpulan data melalui studi kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian diketahui dalam penolakan klaim asuransi jiwa berdasarkan prinsip utmost good faith berkaitan erat dengan penilaian apakah informasi tersebut merupakan penyebab utama dari timbulnya pertanggungan dan disampaikan dengan jelas, benar dan akurat.


References


Hukum asuransi : perlindungan tertanggung asuransi deposito usaha perasuransian / M. Suparman Sastrawidjaja, Endang | OPAC Perpustakaan Nasional RI. [Internet]. [cited 2023 Feb 11]. Available from: https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=465251

Arus Akbar Silondae, Wirawan B.Ilyas. Pokok-Pokok Hukum Bisnis (Cetakan Kedelapan), . 4th ed. Jakarta: Salemba Empat; 2018. 131–132 p.

UU No. 40 Tahun 2014 tentang Perasuransian [JDIH BPK RI] [Internet]. [cited 2023 Feb 11]. Available from: https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/38785/uu-no-40-tahun-2014

Asuransi & manajemen risiko / Drs. H. Abbas Salim, M.A. | OPAC Perpustakaan Nasional RI. [Internet]. [cited 2023 Feb 11]. Available from: https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=1135524

Sendra K. Klaim Asuransi: Gampang. BMAI. 2009;

Iktikad baik dalam kontrak : di berbagai sistem hukum / Ridwan Khairandy | OPAC Perpustakaan Nasional RI. [Internet]. [cited 2023 Feb 11]. Available from: https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=1069524

Hukum asuransi Indonesia / Abdul Kadir Muhammad | Perpustakaan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan [Internet]. [cited 2023 Feb 11]. Available from: https://perpustakaan.mahkamahagung.go.id/slims/pn-jakartaselatan/index.php?p=show_detail&id=1877




DOI: http://dx.doi.org/10.33846/sf.v14i0.3528

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

___________________________________________________________________________________________________________________________________

Jurnal Penelitian Kesehatan SUARA FORIKES (Journal of Health Research FORIKES VOICE), e-ISSN: 2502-7778, p-ISSN 2086-3098
Volume 1-6 (2010-2015) are available at http://suaraforikes.webs.com)
+6282132259611 (phone and WhatsApp)

___________________________________________________________________________________________________________________________________